NILAI-NILAI KONSEP PENDIDIKAN SOSIAL KEMASYARAKATAN DALAM PERSPEKTIF Q.S. ALI IMRAN AYAT 104

Detail Cantuman

Prodi Pendidikan Agama Islam

NILAI-NILAI KONSEP PENDIDIKAN SOSIAL KEMASYARAKATAN DALAM PERSPEKTIF Q.S. ALI IMRAN AYAT 104

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui isi kandungan Q. S Ali Imranayat 104, mengetahui konsep pendidikan sosial kemasyarakatan dalam perspektifQ.S Ali Imran ayat 104, untuk mengetahui nilai-nilai konsep pendidikan sosialkemasyarakatan dalam perspektif Q.S Ali Imran ayat 104 pada pendidikan diIndonesia.Skripsi ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dimana jenispenelitiannya bersifat kepustakaan (Library Research). Teknik pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi. Kemudian, sumber data diperoleh darisumber data primer dan data sekunder (buku-buku, tafsir Al-Qur’an, referensiyang berkaitan dengan pendidikan sosial, skripsi terdahulu, artikel-artikel, jurnal,dan situs internet). Adapun teknik analisis yang digunakan adalah teknik berfikirdeduktif dimana teknik pemikirannya berangkai dari dasar-dasar pengetahuanyang umum menjadi hal-hal yang lebih khusus dan induktif, dimana datadiperoleh dari data lewat observasi menuju kepada suatu teori. Selain itumenggunakan metode tafsir Tahlili. Hasil penelitian menunjukan bahwa konsep pendidikan sosial kemasyarakatan merupakan sebuah proses pengalaman yang hendak dialami olehsetiap manusia karena mencakup pengembangan karakter kepribadian darimanusia itu sendiri, salah satu contoh membina akhlak anak sejak dini agar menjadi pribadi yang memiliki kecerdasan, kepribadian, dan akhlakul karimah, dengan konsep amar ma’ruf nahi munkar yang sesuai dengan tujuan Islam. Dalamnilai-nilai konsep pendidikan sosial kemasyarakatan yang diajarkan dalam AlQur’an sangat banyak diantaranya nilai-nilai persaudaraan, tolong menolong,kepedulian, pemaaf, toleransi, saling memberi, tidak individualisme, salingmemberi, saling menghormati satu sama lain. Pendidikan sosial kemasyarakatandalam Islam mendidik umatnya agar terbiasa menjalankan adab sosial yang baik dilingkungan masyarakat, agar di dalam masyarakat bisa tampil dengan pergaulandan adab yang baik, keseimbangan akal yang matang dan tindakan bijaksana. Pendidikan sosial sebagai upaya mengembangkan, mendorong serta mengajak peserta didik hidup lebih dinamis dengan berdasarkan nilai-nilai yang tinggi dan kehidupan yang mulia.
Kata kunci: Konsep, Pendidikan Sosial, Kemasyarakatan.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Fira Annisa - Personal Name
Student ID
2019010006
Dosen Pembimbing
Dr. Muchotob Hamzah, MM. - - Dosen Pembimbing 1
Ali Mu'tafi., S.H.I., M.S.I. - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
86208
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Agama Islam
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Universitas Sains Al-Qur'an : Wonosobo.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail